Posted by : Lovalia
Sabtu, 31 Desember 2016
Sri (bukan nama samaran) , adalah seorang cowok remaja yang baru kenal dunia.
Saya mengenalnya tepat di malam tahun baru 2016. Siapa sangka pertemuan singkat itu membuat pertemanan kami menjadi semakin akrab. Dan malam ini, sebelum 2016 berakhir, saya ingin bercerita tentang Sri kepada pembaca setia DJS.
Sri saingan abadi para lelaki. Karena tanpa dia meminta, gadis-gadis dengan senang hati akan merayunya, dan tidak sungkan untuk mengatakan sayang padanya atau bahkan mengklaim diri sebagai gebetannya. Termasuk saya tentunya.
Sri saingan abadi para lelaki. Karena tanpa dia meminta, gadis-gadis dengan senang hati akan merayunya, dan tidak sungkan untuk mengatakan sayang padanya atau bahkan mengklaim diri sebagai gebetannya. Termasuk saya tentunya.
Sri, cowok yang unik jiwa raganya. Duh, jangan bayangkan pemilik nama ini seperti Aliando Syarief, Al Ghazali ataupun Varrel Bramasta yang sedang digandrungi gadis-gadis muda. Tidak. Sri , jauh, bahkan sangat jauh melampaui mereka.
Sri, anak yang selalu ceria, bersemangat, pintar, rajin dan lebay selangit. Itu sebabnya kami menyayanginya (ada yang merasa sayang?
Sri, entah mengapa belakangan ini, statusnya selalu menggalau durja. Sepertinya Sri sedang merasakan kasih tak sampai.
Sudahlah Sri, lupakan dia yang menyakitimu. Percayalah, hanya gadis-gadis jahat yang akan mematahkan hati seorang Sri. Lihat , di sini masih ada kami yang tidak akan menyakitimu. Kami berjanji akan selalu menghancurkan mu
Semangat ya Sri, jangan sedih, jangan galau, nanti mukamu jadi jelek kayak Aliando Syarif
Sri, meskipun saya seringkali meledek Sri setiap bertemu, tapi saya selalu memandang Sri dengan penuh kekaguman dan juga tanda tanya. Apakah Sri pernah tersinggung ketika teman-teman kebablasan dalam becanda? Apakah Sri pernah merasa marah pada candaan yang kadang keterlaluan? Kadang saya ingin menanyakan semua itu. Dari Sri saya belajar apa artinya menerima, tertawa, ceria, sabar, ngambek dan banyak hal positif lainnya.
Sri, terimakasih ya telah memberi warna dalam kehidupan saya yang singkat. Sri lucu, Sri baik, Sri selalu memberikan kesan tersendiri di hati saya. Sering saya membawa hati yang sumpek dari rumah ataupun tempat kerja, tetapi begitu bertemu dengan Sri, becanda dengan Sri, semua sumpek itu hilang. Terimakasih Sri ...
Maaf kalau saya sering becanda keterlaluan, bahkan meninggalkan luka di hati Sri. Maaf ya Sri ...
Sri, meskipun saya seringkali meledek Sri setiap bertemu, tapi saya selalu memandang Sri dengan penuh kekaguman dan juga tanda tanya. Apakah Sri pernah tersinggung ketika teman-teman kebablasan dalam becanda? Apakah Sri pernah merasa marah pada candaan yang kadang keterlaluan? Kadang saya ingin menanyakan semua itu. Dari Sri saya belajar apa artinya menerima, tertawa, ceria, sabar, ngambek dan banyak hal positif lainnya.
Sri, terimakasih ya telah memberi warna dalam kehidupan saya yang singkat. Sri lucu, Sri baik, Sri selalu memberikan kesan tersendiri di hati saya. Sering saya membawa hati yang sumpek dari rumah ataupun tempat kerja, tetapi begitu bertemu dengan Sri, becanda dengan Sri, semua sumpek itu hilang. Terimakasih Sri ...
Maaf kalau saya sering becanda keterlaluan, bahkan meninggalkan luka di hati Sri. Maaf ya Sri ...
Semoga Allah memberahi setiap langkah Sri. Semoga Sri tetap menjadi Sri yang sekarang. Sri yang ceria, bersemangat, rajin dan penuh optimisme. :)
#jareaku
#jareaku
[]Lovalia
Related Posts :
- Back to Home »
- Diary Jomblo Sakinah , Diary Lovalia , Semua Tentang Sri »
- Semua Tentang Sri : Ada Apa dengan Sri?
created by Ipmawati Alia. Diberdayakan oleh Blogger.